Kamis, 19 September 2013
Mobil Anti Tabrakan :)
Punya mobil mainan remote control atau biasa disebut RC car ?
Tahukah kalian, dengan menambahkan Arduino dan beberapa baris program, dan sebuah sensor ultrasonik, maka mobil mainan yang tadinya hanya menunggu perintah dari Radio Kontrol, sekarang bisa BERPIKIR SENDIRI dan bisa menghindari tabrakan.
Hmm...bagaimana kalau sistem anti tabrakan ini digunakan pada mobil beneran ya ? ;)
Jadinya kayak mobil Ford ini, canggih ya :)
Lalu, bagaimana cara memprogramnya ?
Tunggu di postingan selanjutnya ya :)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar